Hai sobat jumpa lagi dengan admin yang akan share informasi seputar gadget terbaru dipasaran termasuk pasar Indonesia. Seperti yang sobat tau bahwa tahun lalu BlackBerry telah meluncurkan Blackberry Classic dan telah diperkenalkan secara resmi pula.
Dan akhirnya ditahun ini, tepatnya bulan Maret ini Blackberry akhirnya resmi menghadirkan Blackberry Classic di Indonesia. Blackberry Classic merupakan smartphone terbaru Blackberry yang membawa tampilan tombol klasik khas BlackBerry seperti Menu, Back, Send dan End. Pengguna juga akan dapat menggunakan trackpad yang terintegrasi untuk fungsi navigasi. Menurut info, Blackberry Classic sudah bisa dipesan secara pre-order dengan harga Rp 5.599.000 mulai tanggal 16 hingga 24 Maret 2015 mendatang. Seperti halnya pre order samrtphone lain, BlackBerry juga hadrirkan beragam penawaran menarik yang menghiasi pre-order ini mulai dari potongan harga hingga 1,75 juta serta paket bundling menarik dari Telkomsel.
Blackberry Classic adalah smartphone terbaru besutan Blackberry yang membawa balutan keyboard fisik QWERTY, dengan suksesor Blackberry Bold 9000 yang diklaim miliki 4 kelebihan utama dibanding versi sebelumnya. Kelebihan tersebut yaitu kecepatan browser tiga kali lebih cepat, layar 60 persen lebih besar, daya tahan baterai 50 persen lebih awet serta lebih banyak variasi aplikasi melalui BlackBerry World dan Amazon Appstore.Dikemas dengan layar sentuh 3,5 inci, 294 dpi resolusi HD yang dilapisi Corning Gorilla Glass 3 untuk ketahanan yang tangguh. BlackBerry Classic miliki baterai besar dan battery optimization software yang canggih. Dengan daya tahan baterai hingga 22 jam diyakini bisa mendukung kebutuhan pengguna yang semakin meningkat dan banyak.BlackBerry Classic dirancang dengan bahan tangguh dipadukan teknologi canggih seperti prosesor 1.5 GHz Qualcomm Snapdragon, kapasitas RAM 2GB, memori internal 16GB masih bisa diperluas via kartu microSD hingga 128GB. Fitur kamera depan 2 megapiksel dan kamera belakang 8 megapiksel dengan optik dan sensor pencitraan yang canggih. Nah bagi sobat yang ingin order Blackberry Classic di Tanah Air, bisa melakukan pre-order pada tautan ini.
Kelebihan & Keunggulan (+ Plus) | Kelemahan & Kekurangan (- Minus) |
Tahan baterai hingga 22 jam diyakini bisa mendukung kebutuhan pengguna | |
Membawa balutan keyboard fisik QWERTY, dengan suksesor Blackberry Bold 9000 yang diklaim miliki 4 kelebihan utama dibanding versi sebelumnya | |
Browser tiga kali lebih cepat, layar 60 persen lebih besar, daya tahan baterai 50 persen lebih awet serta lebih banyak variasi aplikasi melalui BlackBerry World dan Amazon Appstore | |
| |
| |
Harga Blackberry Classic
Bulan & Tahun | Harga Baru (New) | Harga Bekas (Second) |
| | |
| | |
| | |
| | |
| | |
| | |
| | |
| | |
| | |
| | |
| | |
| | |
Harga Terbaru Blackberry Classic » Cek Disini |
Galeri Gambar dan Pilihan Warna Blackberry Classic
- klik gambar untuk memperbesar tampilan
Apakah sobat tertarik dengan Blackberry Classic? Buruan order sob dan dapatkan potongan harga dan bonus menarik lainnya - All right reserved 2014 by
www.ikramkomunitiblog.blogspot.com